Sabtu, 08 Oktober 2011

Bahan Belajar Mandiri Fisika

Dengan senantiasa memanjatkan segala puji kepada Allah SWT atas segala nikmat yang dikaruniakan-Nya, akhirnya Bahan Belajar Mandiri (BBM)  Fisika SMP Islam Terpadu Ar Rahmah ini dapat terselesaikan. BBM ini dikhususkan Fisika meskipun di level SMP materi ini masuk dalam mata pelajaran IPA, penulis bermaksud agar pembahasannya fokus sehingga peserta didik SMP IT Ar Rahmah mudah dalam memahami  Fisika dengan karakteristik yang tentunya berbeda dengan materi IPA yang lainnya (Biologi maupun Kimia). BBM ini dimaksudkan untuk memudahkan peserta didik untuk mencapai standar kompetensi IPA SMP, yang setiap tahun diukur secara nasioanl dalam bentuk Ujian Nasional. Selain itu juga memberi bekal-bekal mendasar tentang IPA untuk pengembangan potensi peserta didik, yang biasanya setiap tahun dikompetisikan ditingkat kabupaten, propinsi, nasional maupun internasional dalam bentuk Olimpiade Sain Nasional (OSN) maupun olimpiade internasional  fisika.
Buku ini ditulis oleh Bapak Gunawan S.Pd. (Penjamin Mutu Pendidikan) dan Ibu Sukma Wardani, S.Pd. (Guru Mata Pelajaran IPA) SMPIT Ar Rahmah. Buku ini terdiri 68 halaman utama terdiri atas 19 bab fisika, satu bab dasar-dasar hitungan fisika, dua paket soal latihan UN dan 2 paket latihan OSN. Setiap bab dideskripsikan buku referensinya, rangkumannya dan contoh soal-bahasnya. dipastikan jika tekun mempelajari buku ini sudah cukup mahir fisika SMP. BBM ini akan di distribusikan ke siswa pada pertengahan bulan Oktober 2011. File buku ini dapat didownload dengan klik di sini
Penulis berharap peserta didik SMPIT Ar Rahmah  memiliki budaya belajar yang tekun, berusaha dengan giat, dapat menyelesaikan masalah dengan cerdas dan percaya diri, serta senantiasa siap berkompetisi secara sehat. Dengan budaya belajar yang demikian diharapkan peserta didik Memiliki kemampuan berpikir yang kritis, logis, sistematis dan kreatif yang menjadikan dirinya berpengetahuan luas dan menguasai bahan ajar dengan sebaik-baiknya, serta cermat dan cerdik dalam mengatasi segala probem yang dihadapi. Apabila budaya ini telah tertanam akan meningkatkan prestasi, mengangkat harga diri, keluarga maupun sekolah. Hal tersebut sebagai modal penting menghadapi persaingan yang semakin kompetitif.
Adapun tehnik menggunakan buku ini adalah dengan membaca referensinya yang telah ditulis disetiap bab atau referensi lain yang relevan secara global dan sekilas. mencermati rangkuman materi, bila memerlukan kejelasan konsep agar membuka kembali buku referensi (BSE atau referensi lain). mempelajari karakteristik soal-bahasnya setiap bab dan mencoba mengulang kembali cara membahasnya dengan caranya sendiri, serta mencoba kemampuan diri dengan menjawab paket soal yang dilampirkan atau soal-soal dari berbagai sumber. Mengatur jadwal belajar sehingga setiap hari ada penambahan materi yang dipelajari. Dan yang lebih penting adalah memperbanyak diskusi dengan teman, guru maupun orang-orang yang menguasai fisika, kapanpun dan dimanapun. Jika tehnik ini sudah membudaya, pasti akan menemukan kesenangan dan kemudahan tentang fisika.

Jumat, 12 Agustus 2011

TAGIHAN AWAL TAHUN PELAJARAN

Ada beberapa tagihan yang harus dipenuhi oleh setip sekolah pada tahun pelajaran 2011-2012. keterangan selengkapnya dapat diunduh di sini

INSTRUMEN MONEV KINERJA GURU

INSTRUMEN EVALUASI KINERJA
GURU MATA PELAJARAN
(Aspek Admininstrasi Pembelajaran)
INGIN MENGUNDUH FILENYA KLIK DI SINI
Nama Guru                     :                                                                       
NIP.                               :                                                                       
Jenis Kelamin                 :    Laki-Laki/Perempuan (Coret yang tidak perlu)
Tahun Sertifikasi             :                                   (bagi yang sudah bersertifikasi)
Nama Sekolah                 :                                                                       
Mengajar Mapel               :                                                                       
Hari/Tanggal Penilaian     :                                                                       


No.
Aspek Yang di Evaluasi
Skor
Catatan
1
2
3
4
5
1
Program Tahunan






2
Program Semester






3
Silabus






4
Menyusun KKM






5
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran






6
Buku Nilai






7
Buku Analisis Hasil Evaluasi Belajar






8
Melaksanakan Program Perbaikan dan Pengayaan






9
Beban Kerja Minimal Guru






10
Bahan Ajar yang Dipakai Guru






11
Pemajangan Hasil Belajar Karya Siswa






JUMLAH SKOR






NILAI



Catatan/Rekomendasi  :
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................


Penjamin Mutu


_____________________

Pacitan, …………………..
Kepala Sekolah,


_____________________

Keterangan     :    96 – 100    =  Baik Sekali
                          70 – 95      =  Baik
                          55 – 69      =  Cukup
                            < 55        =  Kurang

 


MENGETAHUI
KETUA YAYASAN AR RAHMAH




____________________________



Catatan          :  Nilai Akhir=SKOR PEROLEHANx100/SKOR MAKSIMUM 
Keterangan     :    96 – 100    =  Baik Sekali
                          70 – 95      =  Baik
                          55 – 69      =  Cukup
                            < 55        =  Kurang

INDIKATOR PENSKORAN:


No.
Aspek Yang di Evaluasi
Skor
Catatan
1
2
3
4
5
1
PROGRAM TAHUNAN







1.     Tidak memiliki program tahunan
v





2.     Memiliki program tahunan namun tidak memuat alokasi waktu

v




3.     Memiliki program tahunan namun tidak memuat SK KD


v



4.     Memiliki program tahunan dengan memuat SK, KD dan tidak ada rincian pembagian alokasi waktu selama 1 tahun pelajaran sesuai dengan minggu efektif



v


5.     Memiliki program tahunan dengan memuat SK, KD dan dengan rincian pembagian alokasi waktu selama 1 tahun sesuai dengan minggu efektif




V

2
PROGRAM SEMESTER







1.     Tidak memiliki program semester
V





2.     Memiliki program semester namun tidak memuat alokasi waktu

V




3.     Memiliki program semester namun tidak memuat SK KD


V



4.     Memiliki program semester dengan memuat SK, KD dan tidak ada rincian pembagian alokasi waktu selama 1 tahun pelajaran sesuai dengan minggu efektif



V


5.     Memiliki program semester dengan memuat SK, KD dan dengan rincian pembagian alokasi waktu dan rincian penyajian pada minggu-minggu tertentu selama 1 semester dengan  minggu efektif belajar




v





No.
Aspek Yang di Evaluasi
Skor
Catatan
1
2
3
4
5
3
SILABUS







1.     Tidak memiliki Silabus
V





2.     Memiliki Silabus 1 semester hanya memuat SK, KD, Materi Pembelajaran, Indikator (Isi Silabus tidak lengkap)

V




3.     Memiliki Silabus 2 semester yang  memuat SK, KD, Materi Pembelajaran, Indikator (Isi Silabus tidak lengkap)


V



4.     Memiliki Silabus 1 semester yang  memuat SK, KD, Materi Pembelajaran, Indikator, Penilaian, Alokasi Waktu, dan Sumber Belajar



V


5.     Memiliki Silabus 2 semester hanya memuat SK, KD, Materi Pembelajaran, Indikator, Penilaian, Alokasi Waktu, dan Sumber Belajar




v

4
MENYUSUN KKM







1.     Tidak memiliki KKM
V





2.     Memiliki KKM untuk 1 semester tanpa aturan perhitungan

V




3.     Memiliki KKM untuk 2 semester tanpa aturan perhitungan


V



4.     Memiliki KKM 1 semester sesuai aturan perhitungan



V


5.     Memiliki KKM 1 semester sesuai aturan perhitungan




v

5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN







1.     1 Semester memiliki ≤ 1 – 2 RPP
V





2.     1 Semester memiliki 3 – 5 RPP

V




3.     2 Semester masing-masing memiliki 1 -2 RPP


V



4.     2 Semester masing-masing memiliki 3 -4 RPP



V


5.     2 Semester masing-masing memiliki ³ 5 RPP




v

6
BUKU NILAI







1.     Memiliki buku nilai tidak diisi/dikerjakan
V






2.     Memiliki 1 smt yang berisi nilai-nilai siswa untuk semua penilaian yang telah dilaksanakan hanya untuk pengetahuan (sebagian aspek penilaian)

V





3.     Memiliki 1 smt yang berisi nilai-nilai siswa untuk semua penilaian yang telah dilaksanakan baik untuk pengetahuan, praktik maupun sikap


V




4.     Memiliki 2 smt yang berisi nilai-nilai siswa untuk semua penilaian yang telah dilaksanakan hanya untuk pengetahuan (sebagian aspek penilaian)



V



5.     Memiliki 2 smt yang berisi nilai-nilai siswa untuk semua penilaian yang telah dilaksanakan baik untuk pengetahuan, praktik maupun sikap




v



 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | Macys Printable Coupons